Pengaruh Literasi Keuangan, Self Control, Financial Behavior, dan Financial Attitude terhadap Keputusan Investasi di Pasar Modal pada Generasi Milenial

Mardiyatun, Nisa Retno (2024) Pengaruh Literasi Keuangan, Self Control, Financial Behavior, dan Financial Attitude terhadap Keputusan Investasi di Pasar Modal pada Generasi Milenial. Skripsi thesis, Universitas Putra Bangsa.

[thumbnail of Kover] Text (Kover)
KOVER-Nisa Retno Mardiyatun-205504135-Skripsi-2024.pdf

Download (150kB)
[thumbnail of Legalitas] Text (Legalitas)
Legalitas-Nisa Retno Mardiyatun-205504135-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (590kB) | Request a copy
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
ABSTRAK-Nisa Retno Mardiyatun-205504135-Skripsi-2024.pdf

Download (152kB)
[thumbnail of BABI] Text (BABI)
BAB I-Nisa Retno Mardiyatun-205504135-Skripsi-2024.pdf

Download (222kB)
[thumbnail of BabII] Text (BabII)
BAB II-Nisa Retno Mardiyatun-205504135-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (174kB) | Request a copy
[thumbnail of BabIII] Text (BabIII)
BAB III-Nisa Retno Mardiyatun-205504135-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (247kB) | Request a copy
[thumbnail of BabIV] Text (BabIV)
BAB IV-Nisa Retno Mardiyatun-205504135-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (396kB) | Request a copy
[thumbnail of BabV] Text (BabV)
BAB V-Nisa Retno Mardiyatun-205504135-Skripsi-2024.pdf

Download (103kB)
[thumbnail of DaftarPustaka] Text (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Nisa Retno Mardiyatun-205504135-Skripsi-2024.pdf

Download (228kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
LAMPIRAN-Nisa Retno Mardiyatun-205504135-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (786kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris keputusan investasi pada generasi milenial di Indonesia dengan menggunakan Theory of Planned Behavior untuk menjelaskan bagaimana pengaruh literasi keuangan, self control, financial behavior, dan financial attitude dalam pengambilan keputusan investasi. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dan sumber data yang digunakan adalah data primer. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling dengan jumlah sebanyak 120 responden. Analisis data dilakukan dengan menggunakan Partial Least Squares (PLS) yang merupakan pendekatan Structural Equation Modelling (SEM) berdasarkan komponen atau varian. Berdasarkan hasil uji statistik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa literasi keuangan, self control, dan financial attitude tidak berpengaruh terhadap keputusan investasi. Adanya pengaruh positif signifikan dari financial behavior terhadap keputusan investasi. Literasi keuangan dan self control berpengaruh positif signifikan terhadap financial behavior. Hasil penelitian juga menunjukan bahwa literasi keuangan dan self control berpengaruh positif signifikan terhadap financial attitude. Berdasarkan nilai R-Squre variabel keputusan investasi sebesar 0,533 dapat disimpulkan bahwa presentase besarnya pengaruh literasi keuangan, self control, financial behavior, dan financial attitude terhadap keputusan investasi adalah sebesar 53,3% sedangkan sisanya 46,7% dipengaruhi oleh faktor lain.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: S24.020
Uncontrolled Keywords: literasi keuangan, self control, financial behavior, financial attitude, keputusan investasi, generasi milenial.
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Nisa Retno Mardiyatun
Date Deposited: 18 Mar 2024 05:52
Last Modified: 18 Mar 2024 05:52
URI: http://eprints.universitasputrabangsa.ac.id/id/eprint/1519

Actions (login required)

View Item
View Item