PENERAPAN METODE UTAUT (UNIFIED THEORY OF ACCEPTANCE AND USE OF TECHNOLOGY) DALAM MEMAHAMI PENERIMAAN DAN PENGGUNAAN E-BANKING PADA PELAKU UMKM DI KABUPATEN KEBUMEN

Mustolih, Amir (2022) PENERAPAN METODE UTAUT (UNIFIED THEORY OF ACCEPTANCE AND USE OF TECHNOLOGY) DALAM MEMAHAMI PENERIMAAN DAN PENGGUNAAN E-BANKING PADA PELAKU UMKM DI KABUPATEN KEBUMEN. Skripsi thesis, Universitas Putra Bangsa.

[thumbnail of FILE JURNAL_AMIR MUSTOLIH_185503451.pdf] Text
FILE JURNAL_AMIR MUSTOLIH_185503451.pdf - Published Version

Download (228kB)
[thumbnail of FILE SKRIPSI_AMIR MUSTOLIH_185503451.pdf] Text
FILE SKRIPSI_AMIR MUSTOLIH_185503451.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi minat dan penggunaan e-banking pada pelaku UMKM di Kabupaten Kebumen dengan menggunakan pendekatan model UTAUT. Model UTAUT mengemukakan bahwa faktor-faktor yang berperan penting dalam penerimaan pengguna, meliputi harapan kerja, harapan usaha, pengaruh sosial, dan kondisi fasilitas. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dan sumber data yang digunakan adalah data primer. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah menggunakan purposive sampling. Responden dalam penelitian ini sebanyak 50 pelaku UMKM di Kabupaten Kebumen yang sudah menggunakan e-banking. Hipotesis dalam penelitian ini diuji menggunakan SEM-PLS dengan WarpPLS 7.0. Hasil dalam penelitian ini menunjukkan bahwa model pertama yaitu performance expentancy, effort expectancy, social influence adalah faktor yang mempengaruhi behavioral intention. Model kedua behavioral intention adalah faktor yang mempengaruhi Use behavioral sedangkan facilitating condition tidak mempengaruhi Use behavioral dalam penggunaan e-banking pada pelaku UMKM di Kabupaten Kebumen.
Kata Kunci: E-Banking, Pelaku UMKM, UTAUT, SEM-PLS, Behavioral Intention, Use behavioral

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: User User
Date Deposited: 30 Sep 2023 07:21
Last Modified: 27 Feb 2024 05:50
URI: http://eprints.universitasputrabangsa.ac.id/id/eprint/977

Actions (login required)

View Item
View Item