PENGARUH GAYA HIDUP, SOCIAL INFLUENCE DAN LOKASI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA KAMPUNG PERKUTUT

Fu’adi, M. Anas (2021) PENGARUH GAYA HIDUP, SOCIAL INFLUENCE DAN LOKASI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA KAMPUNG PERKUTUT. Skripsi thesis, Universitas Putra Bangsa.

[thumbnail of Anas_Jurnal Skripsi fixxxxx bgt.pdf] Text
Anas_Jurnal Skripsi fixxxxx bgt.pdf - Published Version

Download (843kB)
[thumbnail of SKRIPSI ANAS SIDANG.pdf] Text
SKRIPSI ANAS SIDANG.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan menguji pengaruh gaya hidup, social influence, dan lokasi terhadap keputusan pembelian pada kampung perkutut. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah non probability sampling. Jenis purposive sampling Responden dalam penelitian ini adalah 100 orang yaitu konsumen yang pernah membeli burung perkutut pada kampung perkutut. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji validitas, uji rehabilitas, uji asumsi klasik (uji normalitas, uji multikolinearitas, uji heteroskedastisitas), analisis regresi linear berganda, dan uji hipotesis (uji t, uji F, dan koefisien determinasi). Dari uji t dapat dijelaskan bahwa gaya hidup, social influence, lokasi secara parsial berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian. Dari uji F dapat dijelaskan bahwa gaya hidup, social influence dan lokasi secara simultan berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian. Dari koefisien determinan dapat dijelaskan bahwa gaya hidup, social influence dan lokasi mempengaruhi keputusan pembelian sebesar 57,6% sedangkan sisanya 42,2% dipengaruhi oleh variabel lain di luar model penelitian ini. Kata kunci: gaya hidup, social influence, lokasi, dan keputusan pembelian

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HF Commerce
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: User User
Date Deposited: 30 Sep 2023 03:52
Last Modified: 27 Feb 2024 05:18
URI: http://eprints.universitasputrabangsa.ac.id/id/eprint/899

Actions (login required)

View Item
View Item