PENGARUH MOTIVASI KERJA, KEPUASAN KERJA, DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN

Tusmiyatun, Tusmiyatun (2021) PENGARUH MOTIVASI KERJA, KEPUASAN KERJA, DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN. Skripsi thesis, Universitas {Putra Bangsa.

[thumbnail of skripsi tusmiyatun.pdf] Text
skripsi tusmiyatun.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of Tusmiatun jurnal skripsi.pdf] Text
Tusmiatun jurnal skripsi.pdf - Published Version

Download (417kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis apakah terdapat pengaruh motivasi kerja, kepuasan kerja dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan (studi pada pegawai non medis RSUD Prembun). Populasi pada penelitian ini karyawan non medis pada RSUD Prembun dan metode yang digunakan adalah metode sampling yaitu penskalaan pernyataan sikap yang menggunakan distribusi respon sebagai dasar penentuan nilai skalanya. Untuk jumlah yang diteliti terdiri dari 36 orang. Teknink pengumpulan data dengan cara menyebar kuesioner. Analisis yang digunakan adalah uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik, analisis regresi linier berganda dan koefisien determinasi, SPSS for windows versi 25.0 merupakan alat npengolahan data yang digunakan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) motivasi kerja mempunyai pengaruh dan signifikan terhadap kinerja karyawan non medis pada RSUD Prembun. (2) Kepuasan kerja mempunyai pengaruh dan signifikan terhadap kinerja karyawan non medis pada Rsud Prembun. (3) Disiplin kerja mempunyai pengaruh dan signifikan terhadap kinerja karyawan non medis pada RSUD Prembun. (4) Motivasi kerja, kepuasan kerja, disiplin kerja secaranbersama –sama (simultan) mempunyai pengaruh dan signifikan terhadap kinerja karyawan non medis pada RSUD Prembun.
Kata kunci: Motivasi kerja, kepuasan kerja, dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan non medis pada RSUD Prembun.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HE Transportation and Communications
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: User User
Date Deposited: 27 Sep 2023 12:53
Last Modified: 01 Mar 2024 04:31
URI: http://eprints.universitasputrabangsa.ac.id/id/eprint/780

Actions (login required)

View Item
View Item