PENGARUH REWARD, LINGKUNGAN KERJA NON FISIK DAN ETOS KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DEPARTEMEN PRODUKSI PT.NAGA SEMUT KEBUMEN

Baryadi, Budi (2020) PENGARUH REWARD, LINGKUNGAN KERJA NON FISIK DAN ETOS KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DEPARTEMEN PRODUKSI PT.NAGA SEMUT KEBUMEN. Skripsi thesis, Universitas Putra Bangsa.

[thumbnail of Jurnal Budi Baryadi.pdf] Text
Jurnal Budi Baryadi.pdf - Published Version

Download (551kB)
[thumbnail of Skripsi Budi Baryadi.pdf] Text
Skripsi Budi Baryadi.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh reward, lingkungan kerja non fisik dan etos kerja secara simultan dan parsial terhadap kinerja karyawan department produksi PT.Naga Semut Kebumen. Jenis penelitian ini adalah deskriptive analisis. Populasi penelitian ini adalah karyawan Departemen produksi PT. Naga Semut Kebumen berjumlah 154 orang, teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah metode simple random sampling dengan rumus Slovin maka diperoleh sampel 86 orang. Teknik pengumpulan data yang digunakan menggunakan kuesioner. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi berganda. Alat bantu pengelolaan data menggunakan SPSS 23.0 for windows. Hasil pengujian koefisien determinasi menunjukkan bahwa nilai Adjusted R2 sebesar 0,691 artinya 69,1% variabel kinerja dapat dipengaruhi oleh reward, lingkungan kerja non fisik dan etos kerja, yang artinya bahwa secara simultan variabel reward, lingkungan kerja non fisik dan etos kerja berpengaruh terhadap pengambilan kinerja karyawan Departemen Produksi PT.Naga Semut Kebumen, sedangkan hasil uji secara parsial menunjukan bahwa ketiga variabel berpengaruh terhadap kinerja karyawan departemen produksi PT.Naga Semut Kebumen. Untuk departemen produksi PT.Naga Semut Kebumen perlu memperhatikan variabel tersebut dalam pengambilan kebijakan untuk meningkatkan sumber daya manusia yang baik secara kuantitas mmaupun kualitas.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: User User
Date Deposited: 27 Sep 2023 07:35
Last Modified: 28 Dec 2023 12:28
URI: http://eprints.universitasputrabangsa.ac.id/id/eprint/689

Actions (login required)

View Item
View Item