Barotuttakiah, Rizki (2019) Pengaruh Workplace Frienship Dan Person-Organization Fit (P-O Fit) Terhadap Organizational Citizenship Behavior (OCB) Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening (Studi Pada Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Lingkungan Hidup Kabupaten Kebumen). Skripsi thesis, UNIVERSITAS PUTRA BANGSA.
![[thumbnail of Jurnal]](http://eprints.universitasputrabangsa.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
155502311.pdf
Download (141kB)
![[thumbnail of Skripsi]](http://eprints.universitasputrabangsa.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
Skripsi Rizki Barotuttakiah.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (1MB)
Abstract
Tujuan Penelitian ini untuk menganalisis pengaruh dari Workplace Friendship dan Person-Organization Fit Terhadap Organizational Citizenship Behavior melalui Kepuasan Kerja sebagai variabel intervening pada Dinas Perkim LH Kabupaten Kebumen. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai Dinas Perkim LH Kabupaten Kebumen dengan jumlah 50 pegawai. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner untuk memperoleh data-data
primer yang dibutuhkan. Metode penelitian bersifat analisis kuantitatif, data yang diperoleh berdasarkan jawaban dari responden pada kuesioner, dianalisis dengan teknik statistik analisis regresi linear berganda, model regresi diuji dengan asumsi klasik agar memenuhi syarat dan layak dipakai untuk memprediksi pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat. Hasil perhitungan regresi diuji dengan uji t dan koefisien determinasi. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa variabel Workplace Friendship dan Person-Organization Fit berpengaruh Terhadap Organizational Citizenship Behavior melalui Kepuasan Kerja pada pegawai Dinas Perkim LH Kebumen. Dalam penelitian ini diketahui bahwa Workplace Friendship merupakan variabel independen yang pengaruhnya paling besar terhadap Organizational Citizenship Behavior pegawai dibandingkan variabel independen yang lain.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | S19.032 |
Uncontrolled Keywords: | Workplace Friendship, Person-Organization Fit, Kepuasan Kerja, Organizational Citizenship Behavior. |
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management |
Depositing User: | Perpus Perpus |
Date Deposited: | 10 Jul 2025 08:26 |
Last Modified: | 10 Jul 2025 08:26 |
URI: | http://eprints.universitasputrabangsa.ac.id/id/eprint/4855 |