PENGARUH INTEGRATED MARKETING COMMUNICATION DANASTRATERHADAP REPURCHASEINTENTION (Study Pada PT. FIFGROUP Cab. Kebumen)

Pratiwi, Dinar (2020) PENGARUH INTEGRATED MARKETING COMMUNICATION DANASTRATERHADAP REPURCHASEINTENTION (Study Pada PT. FIFGROUP Cab. Kebumen). Other thesis, Universitas Putra Bangsa.

[thumbnail of 165502398.pdf] Text
165502398.pdf - Published Version

Download (271kB)
[thumbnail of CD Dinar.pdf] Text
CD Dinar.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Kebutuhan masyarakat akan pembiayaan saat ini semakin tinggi, seiring dengan perkembangan teknologi berkembang pula kebutuhan hidup, mulai dari kebutuhan primer, kebutuhan sekunder, dan kebutuhan tersier. Salah satu lembaga keuangan bukan bank yang dipilih oleh masyarakat sebagai alternatif pembiayaan dana adalah leasing. Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh advertising, sales promotion, public relaton, personal selling dandirect marketingterhdaprepurchase intentionproduk DANASTRA di PT Federal International Finance Cabang Kebumen. Pengumpulan data dilakukan dengan kuesioner dengan menggunakan skala likert 4 pilihan. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 100 responden. Teknik pengambilan sampel dengan menggunakan purposive sampling. Teknik analisis data menggunakan teknik analisis deskriptif dan statistic meliputi uji validitas, uji realibilitas, uji asumsi klasik, uji hipotesis, analisis regresi linier berganda dengan bantuan SPSS 26.0 for windows. Hasil dari penelitian ini yaitu sales promotion dan personal selling berpengaruh signifikan terhadap repurchase intention, namun advertising, public relation dan direct marketing tidak berpengaruh positif dan signifikan terhadap repurchase intention. Nilai adjusted R Squareadalah 0,811 atau 81,1% sehingga koefisien pengaruh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini sebesar 18,9%.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: User User
Date Deposited: 07 Oct 2021 06:55
Last Modified: 15 Mar 2024 03:28
URI: http://eprints.universitasputrabangsa.ac.id/id/eprint/360

Actions (login required)

View Item
View Item