PENGARUH SOCIAL SUPPORT, PERCEIVED ORGANIZATIONAL SUPPORT TERHADAP KEPUASAN KERJA DAN KINERJA (Studi Pada PNS Puskesmas Klirong)

Fitriana, Kurnia (2020) PENGARUH SOCIAL SUPPORT, PERCEIVED ORGANIZATIONAL SUPPORT TERHADAP KEPUASAN KERJA DAN KINERJA (Studi Pada PNS Puskesmas Klirong). Other thesis, Universitas Putra Bangsa.

[thumbnail of 155502276 ref.pdf] Text
155502276 ref.pdf - Published Version

Download (614kB)
[thumbnail of KURNIA FITRIANA SKRIPSI 2019---.pdf] Text
KURNIA FITRIANA SKRIPSI 2019---.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruhsocial support, perceived organizational support terhadap kepuasan kerja dan kinerja. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai negeri sipil Puskesmas Klirong dengan teknik pengambilan sampel non probability sampling dengan jenis sampling jenuh yang diketahui 60 orang. Analisis data yang digunakan yaitu, uji validitas dan reliabilitas, uji asumsi klasik, uji hipotesis dan analisis jalur yang dibantu dengan program SPSS for windows versi23.00. Hasil pengujian hipotesis menunjukan bahwa: (1) variabel social supportberpengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja; (2) variabel perceived organizational supporttidak berpengaruh terhadap kepuasan kerja (3) social support berpengaruh signifikan terhadap kinerja (4) perceived organizational support berpengaruh signifikan terhadap kinerja (5) kepuasan kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Unnamed user with email jmn.deex@gmail.com
Date Deposited: 30 Aug 2021 01:42
Last Modified: 08 Jan 2024 06:31
URI: http://eprints.universitasputrabangsa.ac.id/id/eprint/113

Actions (login required)

View Item
View Item