Nadziroh, Khamidatun (2022) PENGARUH SHOPPING ENJOYMENT, SALES PROMOTION DAN MONEY AVAILABILITY TERHADAP ONLINE IMPULSE BUYING. Skripsi thesis, Universitas Putra Bangsa.
JURNAL SKRIPSI KHAMIDATUN NADZIROH.pdf - Accepted Version
Download (472kB)
SKRIPSI KHAMIDATUN NADZIROH.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Download (2MB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Shopping Enjoyment, Sales Promotion, dan Money Availability terhadap Online Impulse Buying. Pengumpulam data dilakukan dengan kuesioner menggunakan skala likert 4 kategori. Penelitian ini mengambil sampel 100 responden pada masyarakat di Kabupaten Kebumen. Teknik pengambilan sampel yang dogunakan adalah teknik non probability sampling dengan metode purposive sampling. Analisis data yang digunakan adalah uji instrument validitas dan reliabilitas, uji asumsi klasik, analisis regresi berganda, dan uji hipotesis. Alat bantu pengolahan data menggunakan SPSS for windows versi 23. Hasil penelitian menunjukan bahwa shopping enjoyment, dan sales promotion tidak berpengaruh signifikan terhadap online impulse buying, money availability berpengaruh signifikan terhadap online impulse buying, shopping enjoyment, sales promotion, dan money availability secara simulatan atau bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap online impulse buying di Kabupaten Kebumen.
Kata Kunci: shopping enjoyment, sales promotion, money availability, dan online impulse buying.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HF Commerce |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management |
Depositing User: | User User |
Date Deposited: | 02 Oct 2023 01:56 |
Last Modified: | 27 Feb 2024 05:55 |
URI: | http://eprints.universitasputrabangsa.ac.id/id/eprint/1049 |