ANALISIS PENGARUH KINERJA KEUANGAN DAN MAKRO EKONOMI TERHADAP HARGA SAHAM SELAMA PANDEMI COVID-19 STUDI PADA PERUSAHAAN FARMASI YANG TERDAFTAR DI BEI

Yuliarsih, Ayu (2022) ANALISIS PENGARUH KINERJA KEUANGAN DAN MAKRO EKONOMI TERHADAP HARGA SAHAM SELAMA PANDEMI COVID-19 STUDI PADA PERUSAHAAN FARMASI YANG TERDAFTAR DI BEI. Skripsi thesis, Universitas Putra Bangsa.

[thumbnail of JURNAL SKRIPSI AYU YULIARSIH.pdf] Text
JURNAL SKRIPSI AYU YULIARSIH.pdf - Published Version

Download (499kB)
[thumbnail of SKRIPSI Ayu Yuliarsih jadi.pdf] Text
SKRIPSI Ayu Yuliarsih jadi.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Return On Asset (ROA), Earning Per Share (EPS), Debt to Equity Ratio (DER), inflasi dan nilai tukar terhadap harga saham. Penelitian ini difokuskan pada perusahaan farmasi yang terdaftar di BEI selama pandemi Covid-19. Jumlah pengamatan sebanyak 63 sampel penelitian yang diperoleh dengan teknik puprosive sampling. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linear berganda. Berdasarkan hasil analisis menunjukan bahwa: (1) Return On Asset (ROA) berpengaruh negatif dan signifikan terhadap harga saham, (2) Earning Per Share (EPS) berpengaruh positif dan signifikan terhadap harga saham, (3) Debt to Equity Ratio (DER) tidak berpengaruh terhadap harga saham, (4) Inflasi tidak berpengaruh terhadap harga saham, (5) Nilai Tukar tidak berpengaruh terhadap harga saham. Koefisien determinasi (adjusted R 2 ) sebesar 0,276 atau sebesar 27,6% yang berarti kemampuan variabel penelitian yang diukur dengan return on asset, earning per share, debt to equity ratio, inflasi dan nilai tukar menjelaskan variabel harga saham sebesar 27,6%. Sisanya sebesar 0,714 atau 71,4% disebabkan oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.
Kata Kunci: Return on asset, earning per share, debt to equity ratio, inflasi, nilai tukar dan harga sahama

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: User User
Date Deposited: 30 Sep 2023 08:28
Last Modified: 01 Mar 2024 07:10
URI: http://eprints.universitasputrabangsa.ac.id/id/eprint/1048

Actions (login required)

View Item
View Item